Page Nav

HIDE

Ads Place

Pemuda muhammadiyah tabur benih diDanau Toba

Pemuda muhammadiyah bersama PT. Aqua Farm serta PDPM se sumut melaksanakan rangkaian kegiatan Rapimwil di antaranya kegiatan penaburan b...



Pemuda muhammadiyah bersama PT. Aqua Farm serta PDPM se sumut melaksanakan rangkaian kegiatan Rapimwil di antaranya kegiatan penaburan benih puluhan ribu benih ikan Nila dan penghijauan di sekitaran danau Toba .

 Program ini adalah kepedulian kita untuk kelestarian Danau Toba dan akan menambah penghasilan masyarakat sekitar Danau Toba. Program yang disponsori PT. Aqua Farm Nusantara ini juga merupakan CSR untuk masyarakat. Hal ini di sampaikan Ketua PW Pemuda muhammadiyah Sumut Basir Hasibuan,M.Pd. Mudah-mudahan ekosistem danau toba semakin bagus.

Kegiatan ini dihadiri petinggi PT. Aqua Farm bapak Syafrizal, pak Arif dan pak hutajulu.

Tidak ada komentar

Ads Place